WebP : Pengganti JPEG besutan Google

Google chrome – browser dari google – versi terakhir dilengkapi dengan arsenal baru mulai dari dukungan memainkan video kualitas tinggi dengan format WebM sampai dengan kemampuan menampilkan gambar dengan format WebP yang digadang-gadang mampu menggantikan format JPEG.

Tutorial Clear Waste Ink Counter Canon MX318

Merdeka! Kebetulan hari ini tanggal 17 Agustus 2010 – bertepatan dengan Proklamasi Kemerdekaan RI ke 65 tahun.

Oke… Canon MX318 adalah printer multifungsi (scanner, copier, fax, dan printer) yang lumayan handal. Gimana kalau ngadat dan nggak bisa ngeprint trus keluar pesan error “Penyedot tinta penuh!” (kebetulan bahasa yang digunakan di komputer saya adalah bahasa Indonesia).