Tutorial VPN dengan PPTP

Tutorial VPN dengan PPTP

VPN adalah singkatan dari Virtual Private Network, yaitu sebuah cara aman untuk mengakses local area network yang berada diluar jangkauan, dengan menggunakan internet atau jaringan umum lainnya untuk melakukan transmisi paket data secara pribadi, dan terenkripsi. Sedangkan PPTP adalah singkatan dari Point-to-Point Tunneling Protocol, dan merupakan sebuah metode dalam implementasi penggunaan VPN. Pembahasan PPTP memang sedikit lebih teknis, dan kita tidak membahasnya disini.

kiat-sukses-menjadi-seorang-network-engineer

Kiat Sukses Menjadi Seorang Network Engineer

Kiat Sukses Menjadi Seorang Network Engineer antara lain adalah dengan mengikuti sertifikasi seperti mengikuti sertifikasi CCNA (Cisco Certified Network Associate), meningkatkan pengalaman dan kemampuan problem solving dengan mengikuti training komputer, mengikuti kursus komputer. Silakan simak ulasan, tips dan kiat sukses menjadi seorang network engineer di artikel ini agar anda dapat memaksimalkan potensi yang ada didalam diri anda.

Cara Memeriksa HTTP Header

Cara Memeriksa HTTP Header

HTTP header adalah “catatan” kecil pada setiap transaksi data HTTP (hypertext transfer protocol) yang dikirim browser/server baik pada proses request/response. Ada beberapa elemen yang ada pada HTTP header, misalnya HTTP status, cache-control, jenis webserver dan sebagainya. Cache-control adalah hal yang perlu digaris bawahi para administrator proxy server (squid atau lusca dan sejenisnya), karena dapat menjadi acuan penulisan refresh_pattern yang efektif dan efisien.

Cara Bypass Telkom Content Filtering

Cara Bypass Telkom Content Filtering

Telkom dan provider internet lainnya di Indonesia sedang getol melakukan content filtering, khususnya untuk konten pornografi, judi, malware, phising, SARA dan proxy. Namun terkadang terdapat false positive (salah deteksi) saat Telkom melakukan filterisasi saat kita berselancar di dunia maya. Tulisan kali ini akan membahas teknik mem-bypass atau menghindari content filtering oleh Telkom.